Monday, March 18, 2019

PENDAHULUAN MENGENAI BAHASA TURKI

PENDAHULUAN MENGENAI BAHASA TURKI

Kita langsung ke pembahasan untuk mempelajari bahasa turki kita harus memahami alfabet turki terlebih dahulu itu penting.

Bahasa turki kata kerjanya biasanya diakhiri -mak/-mek sebagai bentuk masdar
huruf tebal: a/ı/o/u= mak
huruf tipis: e/i/ö/ü=mek
contoh:

  1. okumak (membaca) mempunyai kata dasar "oku" huruf vokal terakhirnya adalah "u" maka mengunakan akhiran "mak"
  2. Yürümek (berjalan) mempunyai kata dasar "Yürü" huruf vokal terakhirnya adalah "ü" maka mengunakan akhiran "mek"
untuk kata benda berbentuk tunggal dan jamak yaitu menambahakan ibuhan "lar"/"ler"
huruf tebal: a/ı/o/u= Lar
huruf tipis: e/i/ö/ü=Ler
contoh: 

  1. araba: mobil - arabalar: mobil-mobil (cars)
  2. anahtar: kunci - anahtarlar: kunci - kunci (keys)
SUSUNAN KATA (Sözcük Dizimi)
struktur bahasa indonesia SPOK (subjek – predikat – objek – kata keterangan ) berbeda dengan struktur
bahasa turki SOP (subjek – objek – predikat)
kata kerja (predikat) selalu berada di akhir contoh:

Dian bisa berbicara bahasa turki.
(Dian can speak Turkish)
Dian Türkçe konuşabiliyor

 Subjek: Dian
 Objek: bahasa turki (Türkçe)
 Predikat (kata kerja):   bisa berbicara (konuşabiliyor)



0 comments:

Post a Comment

ALFABET BAHASA TURKI

Kita langsung saja ke pembahasan, mengenal Alfabet Turki sbb: 1.       ALFABET BAHASA TURKI Alfabet Turki terdiri dari 29 alfabert yang ...